Rabu, 01 Juli 2009
HUMOR
20.18 |
Diposting oleh
Robiansyah |
Edit Entri
ini
adalah
bukti
global
Si Pemalas dan Si Maling
Category: Humor Umum
Disatu desa hiduplah seorang yang amat miskin..Kenapa miskin? mungkin karena dia malas? Ya benar dia memang amat pemalas.. setiap harinya hanya tidur dan tidur makan pun hanya mengharap iba dari para tetangga.Suatu hari lagi asik-asiknya tiduran tiba-tiba ada suara berisik dari arah pintu pondoknya sipemalas berkata dalam hati "hmmm..Siapa lagi sich malam-malam gini? Ah biarin aja paling-paling juga maling..",Ia pun melanjutkan tidurnya.Selang beberapa menit ia mendengar lagi suara berisik kali ini jelas sekali suara langkah kaki berjalan dari dapur menuju pintu depan..Sipemalas kembali berkata dalam hati.."Tuh kan pasti maling nya sudah mau pergi.."Kemudian dengan setengah berteriak sipemalas berkata, "Hai maling kalo keluar jangan lupa tutup pintu..!"Si maling yang memang sudah dongkol karena tidak menemukan apapun dirumah itu menjawab dengan seribu dongkol.."Dasar kau pemalas nggak ada satupun barang berharga yang kau punya..!" Sipemalas pun menjawab dengan santai disertai mengantuk.."Ngapain aku susah-susah kerja cari duit buat beli barang mewah kalau ujung-ujungnya kau juga yang mencuri..."Si maling, "...?>!@#!!!!!..."
Sent by: muztdi on Jul 1st, 2009 Rate it and send to friend
Tidak Sempat Menangis
Category: Humor Umum
Suatu hari ada seorang kakek-kakek yang lagi nangis sambil menghadap tanaman sayurannya,tiba-tiba datang cucunya yang baru pulang sekolah. Sicucunya kaget ngedapetin sang kakek sedang nangis sendirian di kebun samping rumahnya itu maka ditanyalah sang kakek oleh cucunya tadi.Cucu : "Kek,kenapa nangis disitu ?"Kakek: "Ini cu,cangkul kakek hilang."Cucu : "Kapan hilang nya kek?"Kakek: "Besok lusa?"Cucu : "Loh kok kakek nangisnya sekarang??!"Kakek: "Mumpung lagi sempat..."Cucu : "???!!!........"
Sent by: e-ketawa on Jul 1st, 2009 Rate it and send to friend
Bukan Nama Saya
Category: Humor Umum
Seorang Pengantin pria yang berasal dari daerah Jawa Tengah, tiba-tiba menghentikan langkahnya saat ingin dipertemukan dengan pengantin wanitanya. Sang pengantin pria tampak terkejut melihat tulisan di depan pintu yang berbunyi : "Sugeng Rawuh", yang artinya "Selamat Datang".Sang pengantin pria betanya kepada penghulu yang menanganinya : "Pak Penghulu, jangan-jangan saya salah masuk nih.""Kenapa Anda bilang begitu ?""Nama saya "Sugeng Suherman", kenapa disitu ditulis "Sugeng rawuh" ? ! Jangan-jangan pelaminan itu bukan untuk saya ?"Maka Pak Penghulu dan para undangan lainnya tertawa lebar.
Sent by: e-ketawa on Jun 30th, 2009 Rate it and send to friend
Bejo dan Raja Setan
Category: Humor Umum
Pada suatu masa di jaman yang kelam, ada seorang laki-laki sebut saja bejo yang sangat miskin. bejo sudah gelap mata dan sangat bosan dengan kemiskinannya.Ia berniat untuk mencari kekayaan dengan jalan pintas, yaitu dengan pesugihan. bejo sudah mencari kesemua tempat hingga ia menemukan pesugihan yang ia rasa ia sanggup untuk memenuhi syarat untuk raja setannya, yaitu pesugihan "babi ngepet" dengan syarat tumbal gadis perawan yang masih suci setiap malam minggu awal bulan. semua berjalan lancar hingga, bejo menjadi laki-laki yang menjadi kaya dan tumbal terus terpenuhi. tetapi pada suatu malam minggu yang naas, bejo salah memberi tumbal, gadis tumbal yang ia berikan malam ini ternyata sudah tidak perawan lagi, (hari gini cari gadis perawan?).si raja setan marah dan berkata :" bejo, kamu sangat lancang memberikan aku tumbal gadis yang sudah tidak perawan dan suci lagi, kamu aku jadikan seekor babi dan jadilah pengikutku selamanya!". bejo ketakutan, ia minta ampun serta minta tenggang waktu dan oleh raja setan ia diberi waktu hingga malam senin jam 7. bejo berhasil mendapat gadis perawan yang sangat cantik untuk dipersembahkan pada raja setan. tetapi apa yang terjadi, jam 7
Category: Humor Umum
Disatu desa hiduplah seorang yang amat miskin..Kenapa miskin? mungkin karena dia malas? Ya benar dia memang amat pemalas.. setiap harinya hanya tidur dan tidur makan pun hanya mengharap iba dari para tetangga.Suatu hari lagi asik-asiknya tiduran tiba-tiba ada suara berisik dari arah pintu pondoknya sipemalas berkata dalam hati "hmmm..Siapa lagi sich malam-malam gini? Ah biarin aja paling-paling juga maling..",Ia pun melanjutkan tidurnya.Selang beberapa menit ia mendengar lagi suara berisik kali ini jelas sekali suara langkah kaki berjalan dari dapur menuju pintu depan..Sipemalas kembali berkata dalam hati.."Tuh kan pasti maling nya sudah mau pergi.."Kemudian dengan setengah berteriak sipemalas berkata, "Hai maling kalo keluar jangan lupa tutup pintu..!"Si maling yang memang sudah dongkol karena tidak menemukan apapun dirumah itu menjawab dengan seribu dongkol.."Dasar kau pemalas nggak ada satupun barang berharga yang kau punya..!" Sipemalas pun menjawab dengan santai disertai mengantuk.."Ngapain aku susah-susah kerja cari duit buat beli barang mewah kalau ujung-ujungnya kau juga yang mencuri..."Si maling, "...?>!@#!!!!!..."
Sent by: muztdi on Jul 1st, 2009 Rate it and send to friend
Tidak Sempat Menangis
Category: Humor Umum
Suatu hari ada seorang kakek-kakek yang lagi nangis sambil menghadap tanaman sayurannya,tiba-tiba datang cucunya yang baru pulang sekolah. Sicucunya kaget ngedapetin sang kakek sedang nangis sendirian di kebun samping rumahnya itu maka ditanyalah sang kakek oleh cucunya tadi.Cucu : "Kek,kenapa nangis disitu ?"Kakek: "Ini cu,cangkul kakek hilang."Cucu : "Kapan hilang nya kek?"Kakek: "Besok lusa?"Cucu : "Loh kok kakek nangisnya sekarang??!"Kakek: "Mumpung lagi sempat..."Cucu : "???!!!........"
Sent by: e-ketawa on Jul 1st, 2009 Rate it and send to friend
Bukan Nama Saya
Category: Humor Umum
Seorang Pengantin pria yang berasal dari daerah Jawa Tengah, tiba-tiba menghentikan langkahnya saat ingin dipertemukan dengan pengantin wanitanya. Sang pengantin pria tampak terkejut melihat tulisan di depan pintu yang berbunyi : "Sugeng Rawuh", yang artinya "Selamat Datang".Sang pengantin pria betanya kepada penghulu yang menanganinya : "Pak Penghulu, jangan-jangan saya salah masuk nih.""Kenapa Anda bilang begitu ?""Nama saya "Sugeng Suherman", kenapa disitu ditulis "Sugeng rawuh" ? ! Jangan-jangan pelaminan itu bukan untuk saya ?"Maka Pak Penghulu dan para undangan lainnya tertawa lebar.
Sent by: e-ketawa on Jun 30th, 2009 Rate it and send to friend
Bejo dan Raja Setan
Category: Humor Umum
Pada suatu masa di jaman yang kelam, ada seorang laki-laki sebut saja bejo yang sangat miskin. bejo sudah gelap mata dan sangat bosan dengan kemiskinannya.Ia berniat untuk mencari kekayaan dengan jalan pintas, yaitu dengan pesugihan. bejo sudah mencari kesemua tempat hingga ia menemukan pesugihan yang ia rasa ia sanggup untuk memenuhi syarat untuk raja setannya, yaitu pesugihan "babi ngepet" dengan syarat tumbal gadis perawan yang masih suci setiap malam minggu awal bulan. semua berjalan lancar hingga, bejo menjadi laki-laki yang menjadi kaya dan tumbal terus terpenuhi. tetapi pada suatu malam minggu yang naas, bejo salah memberi tumbal, gadis tumbal yang ia berikan malam ini ternyata sudah tidak perawan lagi, (hari gini cari gadis perawan?).si raja setan marah dan berkata :" bejo, kamu sangat lancang memberikan aku tumbal gadis yang sudah tidak perawan dan suci lagi, kamu aku jadikan seekor babi dan jadilah pengikutku selamanya!". bejo ketakutan, ia minta ampun serta minta tenggang waktu dan oleh raja setan ia diberi waktu hingga malam senin jam 7. bejo berhasil mendapat gadis perawan yang sangat cantik untuk dipersembahkan pada raja setan. tetapi apa yang terjadi, jam 7
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Slider
Labels
- kenalin dong (1)
Blog Archive
My Blog List
Oleh: Robiansyah
Glider Content
Video
FEATLIST
TABDIV
Random
Diberdayakan oleh Blogger.
Mengenai Saya
- Robiansyah
- sekayu, sumatera selatan, Indonesia
- Saya adalah manusia biasa,yang ingin mencari keluar biasaan,maski tak kan mungkin kan sempurna,karna kesempurnaan hanya milik Allah SWT,saya akan Terus belajar,berkarya dan berdoa,menjalani hidup sebaik mungkin.
bagaimana menurut anda blog ini
Followers
About Me
Terus berusaha dan berdoa,demi masa depan cerah
Blog Archive
Labels
- kenalin dong (1)
0 komentar:
Posting Komentar